HUBUNGAN KONSUMSI MAKANAN CEPAT SAJI DENGAN KEJADIAN OBESITAS PADA REMAJA DI MA MA’AHID KUDUS

Iswatun Iswa Qasanah, Dewi Hartinah, Sofia Nur Halisa

Abstract


Masalah yang perlu menjadi perhatian khusus karena obesitas dan overweight pada penduduk remaja 16-19 tahun terus mengalami peningkatan dari tahun ke tahun. Overweight dan obesitas adalah resiko terbesar penyebab kematian global. Sekitar 3,4juta remaja meninggal setiap tahunnya karena kedua hal tesebut (WHO,2014). Mengetahui hubungan konsumsi makanan cepat saji dengan kejadian obesitas di MA Ma’ahid Kudus. Jenis penelitian analitik korelasional dengan pendekatan waktu cross sectional. Besar sampel 52responden dengan teknik pengambilan sampel total sampling. Instrumen yang digunakan dengan lembar kuesioner dan observasi. Analisis data uji statistik Spearman Rho. Mayoritas konsumsi makanan cepat saji adalah sering sebanyak 19 orang (36,5%) dan dan gizi normal sebanyak 21 orang (61,5%). Hasil uji Spearman Rho menunjukkan bahwa ada hubungan konsumsi makanan cepat saji dengan kejadian obesitas (p value = 0,018).

 


Keywords


Kata Kunci: obesitas, makanan cepat saji

Full Text:

PDF

References


Anggraeni. (2012). Asuhan Gizi Nutritional Care Process. Yogyakarta

Arisman. (2010). Gizi Dalam Daur Kehidupan. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran

Banowati, L, dkk. (2011). Risiko Konsumsi Western Fast Food Dan Kebiasaan Tidak Makan Pagi Terhadap Obesitas Remaja Studi di SMA 1 Cirebon. Artikel. Media Medika Indonesia

Dorland, W.A. Newman. (2012). Kamus Kedokteran Dorland; Edisi 28. Jakarta:Buku Kedokteran EGC

Fitri. (2011). Kebiasaan Konsumsi Fast Food Pada Siswa yang Berstatus Gizi Lebih di SMA Kartini Batam. Skripsi. Bogor: Institut Pertanian Bogor

Henuhilli. (2010). Gen-gen penyebab Obesitas dan Hubungannya dengan Perilaku Makan. Prosiding Seminar Nasional Penelitian, pendidikan dan peneran MIPA Fakultas MIPA. Universitas Negri Yogyakarta

Hidayah. 2012. Kesalahan-Kesalahan Pola Makan Pemicu Seabrek Penyakit Mematikan II. Yogykarta: Buku Biru

Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI). (2014). Buku Ajar Nutrisi Pediatric Dan Penyakit Metbolic. Jakarta:Badan Penerbit IDAI

Nursalam. (2011). Konsep dan penerapan metodologi penelitian ilmu keperawatan. Jakarta: Salemba Medika

Putri, ND. (2015). Perbandingan Kadar Glukosa Darah Penderita Obesitas Apple-Shaped Dan Obesitas Pear-Shaped Pada Pegawai Negeri Sipil (PNS) Di Kantor Kelurahan Kecamatan Tanjung Karang Pusat Kota Bandar Lampung. Skripsi. Lampung: Universitas Lampung

Sulistyoningsih. (2011). Gizi Untuk Kesehatan Ibu dan Anak. Yogyakarta: Graha Ilmu




DOI: https://doi.org/10.26751/ijp.v9i1.2228

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indonesia Jurnal Perawat indexed by

                

Published by LPPM Universitas Muhammadiyah Kudus

Jl. Ganesha Raya No.I, Purwosari, Kec. Kota Kudus, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah 59316

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.