ANALISIS PROFITABILITAS PT INDOFOOD SEBELUM DAN SESUDAH PANDEMI COVID-19

Hasna Mudiarti, Heni Risnawati, Anisya Lestari

Abstract


Profitabilas merupakan kemampuan perusahaan dalam menghasilkan suatu laba. Penelitian ini bertujuan mengetahui mengenai rasio profitabilitas di PT Indofood selama periode 2018-2022. Data dalam penelitian yaitu data laporan keuangan tahun 2018-2020 dengan  metode deskriptif dan pendekatan kuantitatif. Dari analisis data dapat dilihat rasio profitabilitas di PT. Indofood Tahun 2018-2022 melalui indikator Gross Profit Margin, Net Profit Margin, Return On Assets dan Return On Equity berada di posisi baik karena hasil menunjukkan adanya kenaikan dalam penjualan sehingga laba yang didapatkan mengalami peningkatan dari tahun 2018-2021 namun demikian pada tahun 2022 ROE di PT Indofood tercatat hasil yang kurang baik karena  penurunan laba bersih dari uang pemegang saham dibandingkan tahun sebelumnya. Hal tersebut menunjukkan bahwa pandemic covid-19 berpengaruh pada tingkat profitabilitas PT. Indofood

Full Text:

PDF

References


Almira, N. P. A. K., & Wiagustini, N. L. P. (2020). Return on Asset, Return on Equity, Dan Earning Per Share Berpengaruh Terhadap Return Saham. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 9(3), 1069. https://doi.org/10.24843/ejmunud.2020.v09.i03.p13

Ananta, I., & Erica, D. (2018). Analisis Rasio Kinerja Keuangan Profitabilitas Pt Wijaya Karya ( Persero ). 4(1), 88–109. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JIA/article/view/17228/10606

Ardyanfitri, H., & Pertiwi, E. M. (2021). Performance Assessment Of PT. Indofood Sukses Makmur CBP Tbk 2018-2020 Based On Value Creation For Financial Strategy And Investment Decisions. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 7(3), 348. https://doi.org/10.22441/jimb.v7i3.12182

Frihatni, A. A., Sudirman, I., & Mandacan, F. (2021). Analisis Kinerja Keuangan Perhotelan Akibat Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmiah Mandala Education, 7(3), 2019–2022. https://doi.org/10.36312/jime.v7i3.2125

Iskandar, A., Possumah, B.T., Aqbar, K., 2O2O, Peran Ekonomi dan Keuangan Sosial Islam Saat Pandemi Covid-19, Jurnal Sosial & Budaya Syar’i, 7(7): 625-638.

Janice, J., & Toni, N. (2020). The Effect of Net Profit Margin, Debt to Equity Ratio, and Return on Equity against Company Value in Food and Beverage Manufacturing Sub-sector Companies listed on the Indonesia Stock Exchange. Budapest International Research and Critics Institute (BIRCI-Journal) : Humanities and Social Sciences, 3(1), 494–510. https://doi.org/10.33258/birci.v3i1.799.

Jati. Jannah. 2022 ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN SEBELUM PANDEMI DAN SAAT PANDEMI COVID-19. Jurnal Akademi Akuntansi, vol 5 no 1, p. 34-46

Kusumawardani. 2022. Analisis Perubahan Rasio Profitabilitas Sebelum dan Pada Masa Pandemi Covid 19 dan Hubungannya Terhadap Pertumbuhan Laba. Journal of Business and Economics Research (JBE).

Lumempow. Manoppo. Mangindaan. 2021. Analisis Kinerja Keuangan Diukur Berdasarkan Rasio Likuiditas dan Profitabilitas PT. Indofood Sukses Makmur, Tbk. Productivity, Vol. 2 No. 2, 2021 e-ISSN. 2723-0112

Mardjono, M., Djamereng, A., & Priliyadi, A. (2020). Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Industri Semen Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI). Journal of Management Science (JLP), 1(1).

Musa, C. I., & Sahabuddin, R. (n.d.). ANALYSIS OF FINANCIAL RATIO FOR PREDICTING PROFIT CHANGES AT PT . INDOFOOD SUKSES MAKMUR TBK. 177–186.

Napitupulu, R. D. (2019). Determinasi Rasio Likuiditas dan Rasio Profitabilitas terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Researh), 3(2), 115– 120. http://journal.stmikjayakarta.ac.id/index.php/jisamarTelp.+62-21-3905050

Palenteng, D. (2023). Financial Ratio Analysis PT Indofood Sukses Makmur , Tbk Analisis Rasio Keuangan PT Indofood Sukses Makmur , Tbk. 2(3), 147–160.

Popy Ambarwati, Enas Enas, M. N. L. (2019). Pengaruh Net Profit Margin (NPM) dan Return On Equity (ROE) Terhadap Harga Saham (Studi Kasus Pada PT. Bank Central Asia Tbk, Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2007-2017). Business Management and Extrepreneurship Journal, 1(2), 100–119.

Reschiwati, R., Syahdina, A., & Handayani, S. (2020). Effect of liquidity, profitability, and size of companies on firm value. Utopia y Praxis Latinoamericana, 25(Extra 6), 325–332. https://doi.org/10.5281/zenodo.3987632

Suari. Yasa. 2023 Analisis Kinerja Perusahaan Sektor Teknologi Sebelum dan di Masa Pandemi Covid-19. JURNAL AKUNTANSI PROFESI Volume 14 Nomor 01 2023 E-ISSN: 2686-2468; P-ISSN: 2338-6177 DOI: http://dx.doi.org/10.23887/jippg.v3i2

Subhan, A. M. dan P. (2016). Pengaruh Net Profit Margin, Return on Equity Dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham Perusahaan Industri Barang Konsumsi Yang Tercatat Di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2011. Issn : 2461-0593, 5(1), 1–18.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.